Selamat Datang di SMP Negeri 286 Jakarta

Pendidilan Nasional adalah pendidikan yang berdasarkan Pancasila dan UndangUndang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945, yang berakar pada nilai-nilai agama, kebudayaan nasional Indonesia dan tanggap terhadap tuntutan perubahan zaman. Untuk mewujudkan cita-cita ini, diperlukan perjuangan seluruh lapisan masyarakat.

Pendidikan nasional berfungsi mengembangkan kemampuan dan membentuk watak serta peradaban bangsa yang bermartabat dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa, bertujuan untuk berkembangnya potensi peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, dan menjadi warga negara yang demokratis serta bertanggung jawab.

Pendidikan Nasional mempunyai Visi terwujudnya sistem pendidikan sebagai pranata sosial yang kuat dan berwibawa untuk memberdayakan semua warga negara Indonesia agar berkembang menjadi manusia yang berkualitas sehingga mampu dan proaktif menjawab tantangan zaman yang selalu berubah. Visi ini diterjemahkan kedalam misi yang antara lain meningkaatkan mutu pendidikan. Yang memiliki daya saing di tingkat nasional, regional, dan internasional serta meningkatkan keprofesionalan dan akuntabilitas lembaga pendidikan sebagai pusat pembudayaan ilmu pengetahuan, keterampilan, pengalaman, sikap, dan nilai berdasarkan standar yang bersifat nasional dan global (UU No. 23 Tahun 2003).

Smp Negeri 286 Jakarta merupakan sekolah menengah pertama negeri yang melayani pengajaran jenjang pendidikan SMP di Jakarta. Adapun pelajaran yang diberikan meliputi semua mata pelajaran wajib sesuai kurikulum yang berlaku.

Smp Negeri 286 Jakarta memiliki staf pengajar guru yang kompeten pada bidang pelajarannya sehingga berkualitas dan menjadi salah satu yang terbaik di Jakarta. Tersedia juga berbagai fasilitas sekolah seperti ruang kelas yang nyaman, perpustakaan, lapangan olahraga, kantin dan lainnya.

Segera kunjungi SMP negeri terdekat ini untuk info pendaftaran siswa-siswi baru, biaya pendaftaran, info biaya SPP, info kurikulum, info pindah SMP dari dan ke Smp Negeri 286 Jakarta, info SMP di Jakarta dan lainnya. Anda juga bisa menghubungi kontak atau mengakses website sekolah jika tersedia.

Profile SMP Negeri 286 Jakarta

Nama Sekola SMP Negeri 286 Jakarta
Alamat Jl. Rawa Kepa VIII No. 1 Tomang
Kelurahan Tomang
Kecamatan Kec. Grogol Petamburan
Kabupaten Kota Jakarta Barat
Kode Pos 11440
Status Sekolah Negeri
Status Mutu Pra SSN
Waktu Penyelenggaraan Pagi
Kategori Sekolah SMP Biasa
NPSN 20108854
NSS
NIS
Akreditasi A
Kepemilikan Tanah/Bangunan Pemerintah Daerah
Luas Tanas
Tanggal SK Pendirian 2005-08-30
Sertifikat Tanah
Luas Bangunan
No. Telpon 0215637038
Email info@smpn286jakarta.sch.id

 

Guru & Tendik

Peserta Didik

Ruang Kelas

Fasilitas

Akreditasi

Prestasi Sekolah